• Minggu, 17 Mei 2015

    Besok, 7 Pj Kepala Desa Di Kecamatan Siak Kecil Dilantik

    SIAKKECIL – Dijadwalkan besok, Selasa (19/5) Camat Siak Kecil H. Alpi Mukhdor akan melantik 7 Penjabat (Pj) Kepala Desa, acara pelantikan akan dihadiri oleh Bupati Bengkalis Herliyan Saleh dan dilaksanakan di desa Sumber Jaya Kecamatan Siak Keci
  • Minggu, 17 Mei 2015

    Soal Pasir Rupat Dewan dan Ekskutif Diminta Duduk Satu Meja

    BENGKALIS -Sejumlah kalangan berharap Legislatif dan Eksekutif segera menuntaskan persoalan penambangan pasir di pulau Rupat. Perang argumantasi melalui media tidak akan menuntaskan persoalan yang ada, sementara se
  • Sabtu, 16 Mei 2015

    Herliyan Hadiri Pelantikan 40 Anggota PPK

    BENGKALIS -Sebagai penyelenggara, dalam menjalankan amanah yang dipercayakan, setiap angota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) harus bersikap jujur dan adil (Jurdil). Karena sikap ini merupakan salah satu kunci sukses penyelenggaran pesta Pemilih
  • Sabtu, 16 Mei 2015

    Bengkalis Juara 3 AITIS 2015 di Jakarta

    BENGKALIS -Pemerintah Kabupaten Bengkalis melalui Badan Penanaman Modal dan Pelayanan Perizinan Terpadu Kabupaten Bengkalis kembali meraih juara ketiga pada kegiatan bertaraf internasional yang ditaja oleh Asosiasi
  • Sabtu, 16 Mei 2015

    Ikuti Jalan Santai Bengkalis Expo, Nur Azizah Dapat Hadiah Rumah

    DURI – Ribuan warga kota Duri, Kecamatan Mandau, Sabtu (16/5/2015)  tumpah ruah mengikuti kegiatan Jalan Santai Bengkalis Expo 2015. Sejak pukul 06.25 WIB peserta terlihat antusias mulai berdatangan di halaman Kantor Camat Mandau untuk mend
  • Jumat, 15 Mei 2015

    BPMPD Bengkalis Siapkan Perbup Untuk Penyaluran Alokasi Dana Desa Dari Pemerintah Pusat

    BENGKALIS -Pemerintah Kabupaten Bengkalis melalui Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (BPMPD) Kabupaten Bengkalis saat ini sedang mempersiapkan peraturan bupati (perbup) untuk kelengkapan proses penyaluran dana desa dari Pemerint
  • Jumat, 15 Mei 2015

    Penghuni Lapas Bengkalis 1.036 Orang

    BENGKALIS -Lembaga Pemasyarakatan Klas II A Bengkalis kembali berbicara soal over kapasitas. Pantas saja, bangunan yang semestinya berkapasitas hanya 200-an orang narapidana itu, kini dihuni 1.036 napi termasuk tahanan.

  • Kamis, 14 Mei 2015

    Komisi II Laporkan Perusahaan Bandel ke DPRD Riau

    BENGKALIS – Komisi II DPRD Bengkalis menggelar pertemuan dengan Komisi A DPRD Bengkalis terkait izin perusahaan perkebunan dan kehutanan. Disinyalir banyak perusahaan bandel yang melakukan berbagai aktifitas di Kabupaten Bengkalis dan berdampak
  • Kamis, 14 Mei 2015

    PAC Mandau Nilai Kaderismanto Layak Maju Pilkada 2015

    BENGKALIS –Jajaran pengurus Partai Anak Cabang (PAC) PDIP Kecamatan Mandau menilai, tokoh muda Mandau, Kaderismanto yang juga Ketua DPC PDIP Kabupaten Bengkalis layak untuk maju pada Pilkada Bengkalis Desember mendatang. Dukungan penuh akan dibe
  • Kamis, 14 Mei 2015

    Buat Pencari Pekerjaan, Disnakertrans Gelar Job Fair di Duri

    DURI – Sempena pelaksanaan Bengkalis Expo 2015 di Duri, Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (disnakertrans) Kabupaten Bengkalis menggelar bursa kerja atau job fair. Sebagaimana Bengkalis expo, kegiatan yang juga dipusatkan di halaman gedung Lemb
  • Kamis, 14 Mei 2015

    BPMP2T Bengkalis Ambil Bagian Di Indonesia Investment Week 2015 di Jakarta

    BENGKALIS -Pemerintah Kabupaten Bengkalis melalui Badan Penanaman Modal dan Pelayanan Perizinan Terpadu (BPMP2T) Kabupaten Bengkalis kembali ikut berpartisipasi  dalam kegiatan bertaraf internasional yang ditaja oleh Asosiasi Pemerintah Kab
  • Kamis, 14 Mei 2015

    Diikuti 75 Peserta, Bengkalis Expo 2015 di Duri Resmi Dibuka

    DURI – Bengkalis Expo 2015 yang dipusatkan di halaman gedung Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) Kecamatan Mandau di Pokok Jengkol, Kelurahan Batang Serosa, Duri, Rabu (13/5) malam, resmi dibuka Bupati H Herliyan Saleh.

    Ribu
  • Rabu, 13 Mei 2015

    Pilkades Serentak Bengkalis Bulan Desember

    DURI -Bupati Bengkalis H Herliyan Saleh menegaskan, pemilihan Kepala Desa (Pilkades) yang saat ini Kadesnya masih dipegang oleh seorang Penjabat, akan dilakukan serentak dan paling lambat Desember 2015 ini.

    Hal itu diteg
  • Rabu, 13 Mei 2015

    Bupati Hadiri Pelantikan Kades Sebangar- Mandau

    DURI – Bertempat di halaman Kantor Kepala Desa (Kades) Sebangar, Rabu (13/5) petang, Camat Mandau H Hasan Basri, Rabu (13/5) petang, mengambil sumpah dan melantik Mukhlis sebagai Penjabat Kades Sebangar. Mukhlis menggantikan H Nasir Syakban.
  • Rabu, 13 Mei 2015

    KPU Bengkalis Tetapkan PPK Pilkada Serentak Tahun 2015

    BENGKALIS - KPU Bengkalis telah melaksanakan tahapan Pilkada Serentak sesuai dengan Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) No. 2 tahun 2015 tentang penetapan Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Bengkalis tahun 201